Green World Indonesia – Anda sebagai wanita, apakah sudah tahu semuanya tentang organ intim yang anda miliki ini? Mana yang memang sebetulnya disebut organ vagina? Secara umum, wanita menganggap seluruh area genitalnya disebut sebagai vagina. Apakah emang benar begitu kenyataannya?
Tetapi kenyataannya sangat bertolak belakang sekali dengan apa yang secara umum wanita duga-duga. Sebenarnya, organ vagina bukanlah seluruhnya area genital seorang wanita.
Pada saat wanita berdiri tanpa busana, terus menghadap cermin yang dapat memperlihatkan seluruh anggota tubuh, maka itu anda sendiri sedang melihat Vulva atau bagian luar area intim anda yang tersembunyi oleh rambut-rambut di area organ intim anda.
Baca juga : Sering Sakit di Daerah Vagina ? Cek Disini Penyebabnya
Seperti yang dilansir oleh Women Health, Di setiap organ intim wanita, ada pendukung yang dinamai vulva, dan yang utamanya adalah klirotis (bagian dalam vagina). Disetiap bagian-bagiannya, sangat bisa memenuhi kebutuhan seksual anda. Gundukan rambut kemaluan dan dua lipatan kulit Labia Majora (bibir kemaluan luar) akan terlihat apabila anda sedang berbaring di kasur tanpa busana.
Menurut Debby Herbenick Ph.D., agar wanita bisa memuaskan dirinya sendiri tanpa bantuan seorang lawan jenis, bisa dengan mengusap rambut kemaluan dan bibir kemaluan bagian luar, dan itu ternyata dapat mempersiapkan klirotis untuk menerima rangsangan kuat.
Dan sekarang, bukalah secara perlahan dan hati-hati bibir vagian bagian luar, dan disitu ada yang sudah menunggu sepasang bibir tipis Labia Minora. Di dalamnya berisi Ujung-ujung saraf, Kelenjar-kelenjar sekresi dan juga Pembuluh darah vagina.
Simak juga : Cara Mencerahkan Kulit Sekitar Kemaluan Dalam 15 Hari
Menurut penulis buku terkenal Healthy Sex Drive, Healthy You Debra Hoppe, M.D, jika orang melihat bagian Labia Minora tanpa dibantu dengan alat khusus, maka ini akan terlihat seperti benjolan-benjolan kecil. Bagian tersebut, dapat melepaskan cairan enak yang akan membantu bibir vagina terbuka, sehingga itu dapat memudahkan wanita untuk penetrasi.
Ketika anda membuka bagian Labia Minora tersebut, disana anda akan berjumpa dengan Kelenjar Bartholin pada setiap sisi organ intim wanita yang terbuka, tetapi sayangnya anda tidak bisa melihatnya langsung hanya dengan mata telanjang, karena ukurannya sangatlah kecil sekali. Ketika anda mulai terangsang, Kelenjar Bartholin ini dapat melumasi bagian luar sisi organ intim, dan itu bisa melepaskan sebagian kecil pelembap, itu juga yang membuat wanita harus melakukan foreplay dulu agar organ intim tetap basah.
Kunjungi juga :